Menu

Mode Gelap
Tiga Napi Korupsi di Sultra Dapat Asimilasi dari Pihak Ketiga, Salah Satunya Keponakan Gubernur Dari Kebun ke Gerbang Masa Depan: Menghadapi Cemohan dan Mencapai Impian Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara

Daerah · 27 Jan 2023 13:05 WITA ·

Debu Diduga Akibat dari Aktivitas PT Agung Ganggu Kesehatan Warga Petoaha


 Pencemaran udara di Kelurahan Petoaha diduga akibat dari aktivitas PT Agung. Foto: Istimewa Perbesar

Pencemaran udara di Kelurahan Petoaha diduga akibat dari aktivitas PT Agung. Foto: Istimewa

PENAFAKTUAL.COM, KENDARI – Aktivitas PT Agung di Kelurahan Petoaha, Kecamatan Nambo Kota Kendari mendapatkan sorotan dari warga sekitar.

Pasalnya aktivitas perusahaan tersebut diduga menyebabpkan pencemaran udara hingga memberikan dampak terganggunya kesehatan warga sekitar.

Ada beberapa penyakit yang diderita warga dari anak-anak hingga lansia yang diduga akibat debu dari aktivitas PT Agung seperti penyakit paru-paru serta gangguan pernafasan.

Terkait aktivitas tersebut salah satu masyarakat Asriadin mengatakan  bahwa dua anaknya di diagnosa penyakit Bronkitis oleh dokter.

“Saya punya hasil diagnosanya dari dokter anak saya umur 5 tahun kena penyakit bronkitis dan selain penyakit yang kami dapatkan kami juga harus mengungsi akibat debu yang terus-terusan dan kami juga istirahatnya tidak tenang karena suara mesin yang biasanya beroperasi selama 24 jam,” katanya

Selain itu berdasarkan keterangan beberapa warga mengalami bronkitis, batuk darah, serta gangguan pernafasan yang diduga akibat debu yang berlebih.

Terkait hal tersebut saat Jurnalis media ini menghubungi via telepon Humas PT Agung Ujang Hermawan belum merespon panggilan telepon.

Editor:  Tim Redaksi

Artikel ini telah dibaca 50 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Tes Urine Perangkat Desa Banggai: Langkah Proaktif Membangun Desa Bebas Narkoba

3 November 2025 - 14:04 WITA

Klarifikasi BPN Kendari: Isu Kegagalan Konstatering Tapak Kuda Hanya Salah Tafsir!

31 Oktober 2025 - 10:21 WITA

Konstatering Lahan Segitiga Tapak Kuda Berjalan Lancar dan Kondusif

31 Oktober 2025 - 09:58 WITA

DPRD Sultra Tegas, PT ST Nikel Resources Nekat Langgar Aturan: Hauling Ilegal Terus Berlanjut

31 Oktober 2025 - 09:40 WITA

Konstatering Lahan Tapak Kuda: Pihak Kopperson dan Warga Nyaris Bentrokan

31 Oktober 2025 - 08:59 WITA

Teguran BPJN Diabaikan, Truck Proyek Bypass-Rumbia Masih Gunakan Jalan Nasional Tanpa Izin

30 Oktober 2025 - 12:44 WITA

Trending di Daerah