Menu

Mode Gelap
Lurah Mokoau Bantah Pernyataan Kuasa Hukum PT Zamzam  Polemik Tanah PT Zamzam dan Masyarakat Masih Bergulir, DPRD Kendari Gelar RDP Gakkum KLHK Tangkap Direktur dan Komisaris PT AG, 17 Excavator Disita Ridwan Bae: Konsel Butuh Irham Kalenggo untuk Jadi Bupati BPS Rilis Angka Kemiskinan di Sultra Meningkat Tahun 2023

Ekobis · 16 Mar 2023 23:20 WITA ·

AT Production Bakal Hadirkan Grup Band Slank di Kendari


 Anggota Grup Band Slank.Foto : Istimewa Perbesar

Anggota Grup Band Slank.Foto : Istimewa

PENAFAKTUAL.COM,KENDARI– Grup Band musik Slank akan menyelenggarakan konser tour (Beutiful Smile Indonesia) 40 tahun Slank di Tugu Religi MTQ Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Jumat 17 Maret 2023 besok.

Konser ini, di sponsori langsung oleh AT production dan diselenggarakan Defo Manajemen dan Decol Manajemen.

Marwan selaku penyelenggara konser mengatakan, konser tersebut dilaksanakan di 40 kota berbeda dan salah satunya di Kota Kendari.

“Alhamdulillah, di Kota Kendari menjadi salah satu titik konser 40 tahun Slank di empat puluh kota yang ada di Indonesia,” katanya.

Pihaknya sudah bertemu langsung promotor pisbos selaku penyelenggara konser 40 tahun Slank di Kota Kendari.

“Tentu tokoh masyarakat di Kota Kendari sangat mensuport untuk menyelenggarakan kegiatan ini, sehingga kami meminta supaya dimaksimalkan konser 40 tahun Slank besok,” ungkapnya.

Pihaknya menargetkan penjualan tiket sebanyak lima ribu tiket akan habis terjual. Dengan harga tiket yang bervariasi.

“Harga tiket konser bervariasi yakni, ada vestival A Rp.100.000, vestival B Rp.150.000 dan VIP dengan harga Rp. 350.000. Untuk kerja sama dengan Bank Mandiri diskon 25 persen untuk semua kelas tiket melalui Livin’ Mandiri atau QRIS ,” tutupnya.

TIM

Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Kadin Sultra Gelar Rapimprov, Bahas Peningkatan dan Pengembangan UMKM

25 November 2023 - 17:55 WITA

Selalu Dukung Kebangkitan Ekonomi, PKC PMII Apresiasi Kinerja Ketua Kadin Sultra

20 November 2023 - 10:42 WITA

Mampu Tekan Inflasi, Permindo Himbau Pemuda Untuk Terus Dukung Kinerja Kadin Sultra

14 November 2023 - 20:45 WITA

Konsulat Jenderal Amerika Berkunjung di Kadin Sultra

26 Oktober 2023 - 18:10 WITA

Kadin Sultra Sukseskan Rakorwil II se-Sulawesi di Gorontalo

4 Oktober 2023 - 12:43 WITA

Peduli UMKM, Ketua Umum Kadin Sultra Diganjar Penghargaan

27 September 2023 - 20:58 WITA

Trending di Ekobis
error: Dilarang copy paste. Hargai karya orang lain bos....