Menu

Mode Gelap
Tiga Napi Korupsi di Sultra Dapat Asimilasi dari Pihak Ketiga, Salah Satunya Keponakan Gubernur Dari Kebun ke Gerbang Masa Depan: Menghadapi Cemohan dan Mencapai Impian Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara

Daerah · 20 Feb 2025 23:33 WITA ·

Cegah Bahaya Narkoba, Polres Konut Sosialisasi P4GN di SMAN 1 Lasolo


 Polres Konawe Utara melakukan sosialiasi pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan, dan peredaran gelap narkotika (P4GN) di SMAN 1 Lasolo. Foto: Istimewa Perbesar

Polres Konawe Utara melakukan sosialiasi pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan, dan peredaran gelap narkotika (P4GN) di SMAN 1 Lasolo. Foto: Istimewa

PENAFAKTUAL.COM, KONUT — Kepolisian Resor (Polres) Konawe Utara (Konut) melakukan langkah pencegahan terhadap bahaya narkoba dengan melakukan sosialisasi kepada pelajar.

Kapolres Konut AKBP Rico Fernanda melalui Kasat Res Narkoba AKP Arman mengatakan sosialiasi pencegahan terhadap bahaya narkoba ini digelar melalu program penyuluhan pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan, dan peredaran gelap narkotika (P4GN).

“Kegiatan tersebut kita laksanakan di SMAN 1 Lasolo, Konut, kita sasar kalangan pelajar,” katanya.

Kegiatan ini mengangkat tema generasi milenial anti narkoba untuk mendukung program Asta Cita Presiden Prabowo.

“Langkah ini untuk mendukung program asta cita kepemimpinan Bapak Presiden untuk memerangi penyalahgunaan narkotika dengan memberikan wawasan dan pengetahuan kepada masyarakat  tentang bahaya penyalahgunaan narkoba serta dampak buruk yang ditimbulkannya,” jelasnya.

Lanjutnya dengan tujuan meningkatkan pengetahuan tentang bahaya penyalahgunaan Narkoba serta dampak buruk yang ditimbulkannya.

“Meningkatkan kesadaran masyarakat  akan peran pentingnya dalam menentukan masa depan bangsa,” pungkasnya.(hsn)

Artikel ini telah dibaca 59 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Tes Urine Perangkat Desa Banggai: Langkah Proaktif Membangun Desa Bebas Narkoba

3 November 2025 - 14:04 WITA

Klarifikasi BPN Kendari: Isu Kegagalan Konstatering Tapak Kuda Hanya Salah Tafsir!

31 Oktober 2025 - 10:21 WITA

Konstatering Lahan Segitiga Tapak Kuda Berjalan Lancar dan Kondusif

31 Oktober 2025 - 09:58 WITA

DPRD Sultra Tegas, PT ST Nikel Resources Nekat Langgar Aturan: Hauling Ilegal Terus Berlanjut

31 Oktober 2025 - 09:40 WITA

Konstatering Lahan Tapak Kuda: Pihak Kopperson dan Warga Nyaris Bentrokan

31 Oktober 2025 - 08:59 WITA

Teguran BPJN Diabaikan, Truck Proyek Bypass-Rumbia Masih Gunakan Jalan Nasional Tanpa Izin

30 Oktober 2025 - 12:44 WITA

Trending di Daerah