Menu

Mode Gelap
Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara Bupati Bombana Burhanuddin Lantik Sunandar A Rahim sebagai Pj Sekda Tujuh Kapolres di Sulawesi Tenggara Berganti

Daerah · 25 Jul 2024 17:16 WITA ·

Wakapolda Sultra Sampaikan Arahan Presiden di Rakernis Ops Mantap Praja Anoa


 Wakapolda Sultra Brigjen Pol Amur Chandra Juli Buana. Foto: Istimewa Perbesar

Wakapolda Sultra Brigjen Pol Amur Chandra Juli Buana. Foto: Istimewa

PENAFAKTUAL.COM, KENDARI – Rakernis Ops Mantap Praja Anoa 2024 dibuka langsung oleh Wakapolda Sultra Brigjen Pol Amur Chandra Juli Buana yang turut dihadiri oleh Ketua KPU Sultra, Ketua Bawaslu Sultra, Irwasda beserta pejabat utama Polda Sultra, Kamis, 25 Juli 2024.

Rakernis Ops mantap praja dirangkaikan dengan Rakernis perencanaan dan anggaran polda sultra tahun 2024.

“Kita analisa dan evaluasi kesiapan polda sultra dan jajaran dalam pengamanan Pilkada serentak tahun 2024, baik kesiapan personel, sarpras, anggaran dan kondisi kamtibmas,” kata Brigjen Amur Chandra.

Diketahui saat ini tahapan Pilkada serentak untuk pemilihan Gubernur, Bupati hingga Walikota tahun 2024 sedang berlangsung dan tersisa 4 bulan lagi hingga November 2024. Dengan waktu yang tersisa, Polda Sultra masih memiliki waktu untuk melakukan pembenahan sekaligus evaluasi terhadap kesiapan pengamanan pilkada serentak tahun 2024.

“Saya harapkan dari hasil rakernis dapat memastikan langkah-langkah operasional agar benar-benar berdampak pada stabilitas kamtibmas di wilayah Sultra guna menyukseskan penyelenggaraan pilkada, ” pungkas Wakapolda.

Sebagai penutup, Wakapolda Sultra menyampaikan pesan Presiden Joko Widodo yaitu “agar jajaran Polri mendukung dan menyukseskan pilkada serentak, menjaga netralitas, dan stabilitas kamtibmas, agar pilkada dapat berlangsung aman”.(hsn)

Artikel ini telah dibaca 86 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Jalan Lampareng 2 di Kendari Terkesan ‘Anak Tiri’, Warga Merasa Diabaikan

18 April 2025 - 22:33 WITA

DPRD Kendari Soroti Penjualan Minol Dekat Fasilitas Umum

18 April 2025 - 20:54 WITA

Pemuda Laea Tolak PT Bumi Silika Bombana, Lindungi Bukit Teletubbies

18 April 2025 - 15:45 WITA

Ridwan Bae: Prabowo Respon Cepat, Jalan di Konawe Utara Segera Diperbaiki

18 April 2025 - 15:26 WITA

WALHI Sultra Tolak Jetty Soropia: Proyek Elit yang Ancam Ekosistem

18 April 2025 - 15:14 WITA

Kades Absen dan Sering Abaikan Hirarki, Bupati Muna Barat Geram

18 April 2025 - 14:13 WITA

Trending di Daerah