Menu

Mode Gelap
Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara Bupati Bombana Burhanuddin Lantik Sunandar A Rahim sebagai Pj Sekda Tujuh Kapolres di Sulawesi Tenggara Berganti

Daerah · 2 Sep 2023 23:59 WITA ·

Respon Cepat PT Tunggala Prima Teknik Beri Santunan kepada Korban Kecelakaan Kerja


 Direktur PT Tunggala Prima Teknik saat mengunjungi rumah keluarga korban dan memberikan santunan. Foto: Istimewa Perbesar

Direktur PT Tunggala Prima Teknik saat mengunjungi rumah keluarga korban dan memberikan santunan. Foto: Istimewa

PENAFAKTUAL.COM, KENDARI – Manajemen PT Tunggala Prima Teknik memberikan bantuan dan santunan kepada karyawannya yang mengalami kecelakaan kerja pada Sabtu, 2 September 2023 sekitar pukul 09.30 Wita, pagi tadi.

Diketahui, PT Tunggala Prima Teknik merupakan pihak ketiga yang bekerja sama dengan PLN.

Korban yang bernama I Wayan Supartayasa mengalami kecelakaan dan meninggal dunia kerja usai memperbaiki kabel yang berada di kawasan Kali Kadia, Kelurahan Bende, Kecamatan Kadia, Kota Kendari.

Direktur PT Tunggala Prima Teknik mengatakan pihaknya merespon cepat atas pekerjanya yang meninggal.

“Kami langsung merespon cepat dan langsung mendatangi keluarga korban di Kecamatan Amonggedo, Konawe,” katanya.

Ia juga mengungkapkan pihaknya juga langsung memberikan bantuan dan santunan kepada keluarga korban.

“Tadi juga kami langsung berikan bantuan dan santunan terhadap keluarga korban,” ungkapnya.

Lanjutnya pihaknya merespon cepat persoalan tersebut untuk menunjukkan tanggung jawab perusahaan terhadap pekerjanya.

“Ini sebagai bentuk tanggung jawab kami terhadap keluarga korban,” pungkasnya.(**)

Artikel ini telah dibaca 172 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Pemerintah Muna Barat dan Bulog Dukung Petani Jagung dengan Harga Stabil

16 April 2025 - 19:21 WITA

F-PRB Sultra Salurkan Bantuan kepada Korban Banjir di Konawe Utara

16 April 2025 - 18:58 WITA

Polres dan Kodim Bombana Tertibkan Penambangan Emas Ilegal di IUP PT AABI dan PT PLM

15 April 2025 - 22:11 WITA

Temui Warga Wumbubangka, PT AABI Bantah Tuduhan Penambangan Ilegal

15 April 2025 - 21:40 WITA

Bendungan Laiba Siap Dibangun, Ridwan: Jangan Ada yang Menghalangi!

15 April 2025 - 08:31 WITA

Dugaan Penyerobotan Lahan oleh PT Marketindo dan PT Merbau di Konsel, Begini Kata Ridwan Bae!

15 April 2025 - 08:09 WITA

Trending di Daerah