Menu

Mode Gelap
Tiga Napi Korupsi di Sultra Dapat Asimilasi dari Pihak Ketiga, Salah Satunya Keponakan Gubernur Dari Kebun ke Gerbang Masa Depan: Menghadapi Cemohan dan Mencapai Impian Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara

Daerah · 26 Jan 2026 11:49 WITA ·

Pamapta Polres Konawe Utara Gelar Patroli Dialogis, Dorong Pemuda Jadi Agen Perubahan


 Pamapta Polres Konawe Utara melakukan kegiatan patroli dialogis. Foto: Istimewa Perbesar

Pamapta Polres Konawe Utara melakukan kegiatan patroli dialogis. Foto: Istimewa

KONAWE UTARA – Keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif menjadi prioritas Polres Konawe Utara. Oleh karena itu, Pamapta Ipda Hasmin Hasan bersama personel menggelar kegiatan patroli dialogis, Minggu, 25 Januari 2026.

Sasaran kegiatan patroli meliputi perkantoran Pemda Konut dan bundaran CBD Konasara Kelurahan Wanggudu Kecamatan Asera Kabupaten Konawe Utara. Kegiatan patroli dialogis dilakukan dengan cara mendatangi kerumunan muda-mudi dan menyambangi usaha mikro kecil menegah (UMKM).

Ipda Hasmin Hasan memberikan himbauan kamtibmas dan seruan kepada para pemuda untuk berperan aktif dalam menjaga kamtibmas dengan cara tidak mengkonsumsi alkohol dan membuat keributan. Melalui pendekatan persuasif, dialogis, dan kolaboratif, pemuda didorong menjadi agen perubahan yang peduli lingkungan, menjauhi kenakalan remaja, dan proaktif dalam tindakan preventif.

Patroli dialogis adalah salah satu langkah strategis yang diambil oleh Polres Konawe Utara untuk meningkatkan interaksi dan komunikasi antara Polri dan masyarakat. Dengan pendekatan ini, diharapkan tercipta hubungan yang harmonis dan saling mendukung dalam menciptakan situasi yang kondusif di tengah masyarakat.(red)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

KMP Oputa Yi Koo Dihentikan, Akses Transportasi Laut Kabaena Timur dan Tengah Terputus

26 Januari 2026 - 11:24 WITA

Warkop Spot Coffe Kendari Bayar Sewa Lahan Rp 500 Ribu Per Bulan ke Pemprov Sultra

25 Januari 2026 - 18:43 WITA

Kades Dituding Tidak Peduli: Warga Lamoeri Terpaksa Bangun Jembatan Sendiri

24 Januari 2026 - 21:33 WITA

Tinggalkan Kesan Buruk, Masyarakat Parigi Tolak PT SPM Kerjakan Proyek Irigasi!

24 Januari 2026 - 19:01 WITA

Andri Darmawan Tantang Gubernur Sultra Tagih Denda PT Tonia Mitra Sejahtera

24 Januari 2026 - 18:11 WITA

Labewa Billiard di K-TOZ Kendari Ternyata Tak Punya Izin Jual Minuman Alkohol

24 Januari 2026 - 17:34 WITA

Trending di Daerah