Menu

Mode Gelap
Ridwan Bae: PT SCM dan Perkebunan Sawit Penyebab Banjir di Jalur Trans Sulawesi Korban Tenggelam di Pantai Nambo Ditemukan Meninggal Dunia Pembentukan Kaswara: Langkah Awal Kolaborasi Alumni SMP Waara Bupati Bombana Burhanuddin Lantik Sunandar A Rahim sebagai Pj Sekda Tujuh Kapolres di Sulawesi Tenggara Berganti

Daerah · 22 Sep 2024 20:14 WITA ·

KSOP Kendari dan Pelindo Bakal Tata Ulang Jalur Penumpang di Pelabuhan Nusantara


 KSOP Kelas II Kendari dan Pelindo minta saran dan masukkan kepada pedagang Pelabuhan Nusantara terkait rute kapal masuk dan kapal keluar penumpang. Foto: Penafaktual.com Perbesar

KSOP Kelas II Kendari dan Pelindo minta saran dan masukkan kepada pedagang Pelabuhan Nusantara terkait rute kapal masuk dan kapal keluar penumpang. Foto: Penafaktual.com

PENAFAKTUAL.COM, KENDARI – KSOP Kelas II Kendari dan Pelindo minta saran dan masukkan kepada pedagang Pelabuhan Nusantara terkait rute kapal masuk dan kapal keluar penumpang.

KSOP Kelas II Kendari dan Pelindo selaku pengelolah pelabuhan memanggil semua pedagang agar Para pedagang tidak lagi menjual di depan kapal.

Kepala KSOP Kelas II Kendari, Capt Raman mengatakan bahwa di momen menghadapi hari-hari besar seperti tahun baru, pihaknya lebih dulu mendiskusikan bersama pedagang untuk mencarikan solusi rute masuk dan keluarnya penumpang.

“Pertemuan ini kita lakukan untuk menghadapi natal dan tahun baru, saya sudah lakukan persiapan jauh-jauh hari mulai dari pelabuhan, kapal pun kita sudah periksa dari tim, pelabuhan juga kita perbaiki dan tertib,” katanya kepada sejumlah media, Sabtu, 21 September 2024.

Ia menjelaskan bahwa perubahan rute tersebut agar pedagang tidak terhambur lagi di depan kapal.

“Ada perubahan rute yang di atur Perlindo, tetapi kami harus minta tanggapan kepada pedagang ina-ina semua, rencana merubah rute, karena selama ini yang berdagang di jalur keluar kadang satu hari tidak ada pembelinya, makanya itu yang dicari solusinya dan yang tidak ada tempat,” jelasnya.

Sementara itu, General Meneger Pelindo, Heryanto mengatakan bahwa pengaturan jalur tersebut sudah direncanakan sejak lama tetapi sebelum ditetapkan Pelindo meminta semua tanggapan.

“Sebenarnya kami sudah lama penataan, kita lakukan dulu koordinasi kepada ina-ina penjual, agar bisa berjualan di Pelabuhan ini Aman dan tertib,” katanya.

Ia menjelaskan bahwa program tersebut masuk dalam rancangan Pelindo menyapa, yang dimana Pelindo berupaya penumpang bisa nyaman.

“Mari kita jaga bersama pelabuhan ini semuanya kita bertanggung jawab, Ini ada program kami yang akan kami laksanakan terkait peraturan, Jalur naik dan jalur turun penumpang, Dimana jalur naik dan turun tidak bertabrakan, tapi disini kami juga minta masukkan saran kepada kita semua, Supaya kita bisa terakomodir semua,” jelasnya.(hsn)

Artikel ini telah dibaca 66 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Jalan Lampareng 2 di Kendari Terkesan ‘Anak Tiri’, Warga Merasa Diabaikan

18 April 2025 - 22:33 WITA

DPRD Kendari Soroti Penjualan Minol Dekat Fasilitas Umum

18 April 2025 - 20:54 WITA

Pemuda Laea Tolak PT Bumi Silika Bombana, Lindungi Bukit Teletubbies

18 April 2025 - 15:45 WITA

Ridwan Bae: Prabowo Respon Cepat, Jalan di Konawe Utara Segera Diperbaiki

18 April 2025 - 15:26 WITA

WALHI Sultra Tolak Jetty Soropia: Proyek Elit yang Ancam Ekosistem

18 April 2025 - 15:14 WITA

Kades Absen dan Sering Abaikan Hirarki, Bupati Muna Barat Geram

18 April 2025 - 14:13 WITA

Trending di Daerah