Menu

Mode Gelap
Parah! Masyarakat Ungkap Dugaan Pungli ASDP Lagasa hingga Jutaan Rupiah Parah! Aktivitas Tambang PT Timah Diduga Cemari Laut di Kabaena Menebak Arah Kasus Supriyani Tepis Isu Amplop Kepala Desa, Ketua APDESI Sultra Bentuk Satgas Anti Money Politik Oknum TNI AL di Kendari Diduga Hamili Kekasihnya, Korban Minta Keadilan!

Politik · 12 Jan 2024 09:11 WITA ·

Ini Dia Jadwal Pilpres Putaran Kedua


 Ilustrasi. sumber: begayepontianak.com Perbesar

Ilustrasi. sumber: begayepontianak.com

PENAFAKTUAL.COM, JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) kini menetapkan rencana Pelaksanaan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 untuk putaran kedua.

Komisioner KPU Yulianto Sudrajat mengatakan, jadwal pemungutan suara akan digelar 26 Juni 2024.

“Pilpres putaran kedua pemungutan suaranya 26 Juni 2024,” kata Yulianto Sudrajat di Kantor KPU, Jakarta Pusat, Kamis, 11 Januari 2023.

Senada, Komisioner KPU Idham Holik menerangkan, jadwal Pilpres putaran kedua tertuang dalam Peraturan KPU nomor 3 Tahun 2022.

“Kami harus menyusun rancangan jadwal dan tahapan itu untuk pilpres dua putaran karena perintah undang-undang,” tekannya.

Namun, Pilpres 2024 putaran kedua bergantung pada hasil pemungutan suara pada Rabu, 14 Februari 2024.

Jadwal Pilpres 2024 putaran kedua:

– 17 Mei – 12 Juni 2024

Pemutakhiran data pemilih

– 2-22 Juni 2024

Masa kampanye

– 23-25 Juni 2024

Masa tenang

– 26 Juni 2024

Pemungutan suara

26-27 Juni 2024

Penghitungan suara

– 27 Juni – 20 Juli 2024

Rekapitulasi hasil penghitungan suara.

Sumber: CNN Indonesia

Artikel ini telah dibaca 106 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Usai Putusan MK, Yudhianto Ucapkan Selamat kepada Siska-Sudirman

6 Februari 2025 - 17:56 WITA

Pengacara Sebut Penetapan DPO Yusuf Contessa Terkesan Dipaksakan

2 Februari 2025 - 12:56 WITA

AJP Hadiri Rakernas MPO dan Puncak HUT MKGR ke-65

18 Januari 2025 - 17:40 WITA

Gugum Ridho Putra Terpilih Sebagai Ketum DPP PBB Periode 2025-2030

15 Januari 2025 - 12:09 WITA

Soal PPN 12 Persen, Bahtra Sebut PDIP ‘Lempar Batu Sembunyi Tangan’

21 Desember 2024 - 20:04 WITA

Jubir Sebut Kemenangan ASR-Hugua Adalah Kemenangan Seluruh Rakyat Sultra

10 Desember 2024 - 22:25 WITA

Trending di Politik